Catatan Berita : Pemkot Bantu Sewa Rumah, Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Perumahan Polda KM 7

44

BALIKPAPAN, TRIBUN – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menginisiasi bantuan kepada warga yang terdampak bencana pergerakan tanah. Tepatnya bencana tersebut terjadi pada pekan lalu di kawasan Perumahan Polda, RT 37. Jalan Purnawirawan, Kelurahan Graha Indah, Balikpapan Utara, Kalimantan Timur. Selengkapnya